Universitas Widyatama membutuhkan dosen untuk ditempatkan pada Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi, yang memiliki kewajiban utama sesuai dengan Tridarma Dosen, yaitu :
- Pengajaran
- Penelitian dan
- Pengabdian pada Masyarakat
Tanggung Jawab Pekerjaan :
- Mengajar Mata Kuliah Auditing, dan mejalankan Tridarma Dosen
Syarat Pengalaman :
- Pengalaman minimal 1 tahun mengajar di bidang auditing dan akuntansi
Keahlian :
- Auditing
Kualifikasi :
- Usia maksimal 35 tahun untuk calon dosen dengan pendidikan S2/Magister
- Usia maksimal 45 tahun untuk calon dosen dengan pendidikan S3/Doktor (lebih diutamakan)
- Lulus S1, S2 dan S3 dari Perguruan Tinggi Terakreditasi minimal B
- IPK minimal 3.00
- Pengalaman mengajar minimal 1 tahun di bidang auditing
- Diutamakan telah memiliki Jabatan Fungsional Akademik
- Score TOEFL min 500 atau IELTS Grade 7
Bagi calon dosen yang memenuhi kualifikasi, kirimkan CV dan berkas lamaran lengkap ke alamat e-mail : rekrut@widyatama.ac.id paling telat tanggal 17 Mei 2019, dengan melampirkan berkas sbb:
- Scan Ijazah S1 Asli
- Scan Ijazah S2 Asli
- Scan Ijazah S2 Asli
- Scan Transkrip S1 Asli
- Scan Transkrip S2 Asli
- Scan Transkrip S3 Asli
- Scan SK Jabatan Akademik dan PAK (Jika Sudah Punya)
- Scan Sertifikat Bahasa Inggris (TOEFL atau IELTS)
- Scan Penyetaraan Ijazah (Jika Lulusan Luar Negeri)
- Scan SK Pemberhentian (jika sudah memiliki homebase)
- Lolos Butuh dari Homebase Asal (jika sudah memiliki homebase)
- Scan Sertifikasi Dosen (Jika Sudah Punya)
- Scan SK Inpasing (Jika Sudah Punya)
- Surat Keterangan Sehat Jasmani dan Rohani
- Surat Keterangan Bebas Narkoba
- Scan Kartu Keluarga
- Scan KTP
- Scan NPWP
- Foto Digital
- SKCK
Catatan:
- Tidak semua lamaran yang masuk akan diproses, hanya lamaran yang memenuhi kualifikasi yang akan kami proses.
Tunjangan :
- Gaji Pokok, Tunjangan Keluarga, Tunjangan Fungsional, Tunjangan Asuransi Kesehatan, Tunjangan Pajak
Insentif :
- Insentif Khusus Dosen
- Tunjangan Penyesuaian
- Insentif Bulanan
Waktu Bekerja :
- Sesuai dengan jadwal penugasan
No comments:
Post a Comment